Mengenal Berbagai Jenis Burung Kenari
Ada banyak beragam jenis burung kenari yang kita kenal dan untuk menyambung postingan yang terdahulu tentang macam species atau jenis  kenari berikut ini akan saya sampaikan lajutan ragam species Jenis kenari yaitu:

Burung Kenari Stafford

Burung Kenari Stafford,Burung Kenari Red Factor,Burung Kenari Belgia (Belgian Fancy Canary),Burung Kenari Gloster
Burung Kenari Staffor adalah salah satu jenis kenari yang memiliki warna dasar bulu merah mawar, tapi ada juga burung kenari warna merah dan yang memiliki jambul yang bukan dari jenis Staffor yaitu antara persilangan burung kenari species Red Factor dan burung kenari species Gloster.

Burung kenari ini di kenal pertama kali  Even British National Exhibition pada tahun 1987 dan di tetapkan sebagai kenari sangkaran atau penangkaran pada tahun 1990 dan di mulai di adakan perlombaan pada tahun 1992 yang di mana di pertama kali lomba banyak di perlombakan untuk jenis Staffor yang berjambul dan seiring dengan berjalannya waktu banyak juga di perlombakan yang tidak berjambul hingga sekarang ini.

Burung Kenari Red Factor

Burung Kenari Stafford,Burung Kenari Red Factor,Burung Kenari Belgia (Belgian Fancy Canary),Burung Kenari Gloster
Burung Kenari Red Factor adalah adalah salah satu jenis burung kenari silangan yang di kembangkan oleh penangkar kenari dari Jerman yang bernama Dokter Hans Duncker yang di mana dalam pengembangan pertama kalinya sekitar pada awal 1900an Dr. Hans Duncker menyilangakan burung keari jenis Red Siskin (German Roller) Dengan burung kenari jenis Kuning (Border Canary) dan hasil dari silangan ini akan menghasilkan warna merah pada setiap bulunya.



Burung Kenari Belgia (Belgian Fancy Canary)

Burung Kenari Stafford,Burung Kenari Red Factor,Burung Kenari Belgia (Belgian Fancy Canary),Burung Kenari Gloster
Burung Kenari Belgia merupakan burung kenari yang sangat berpengaruh dalam perkembangan burung kenari sampai saat ini konon katanya buurng  belgia ini berpengaruh besar dalam perkembangan burung kenari Posisi dan Frilled, burung kenari belgia ini banyak di peliahara untuk mengembangakan bentuk tubuhnya karena burung kenari ini banyak di lombakan karena ke unikan atau kecantikan bentuk tubuhnya yang bisa seperti bulan sabit.

Burung Kenari Gloster

Burung Kenari Stafford,Burung Kenari Red Factor,Burung Kenari Belgia (Belgian Fancy Canary),Burung Kenari Gloster
Burung kenari gloster memiliki ciri tubuh sekitar 12cm dan ada dua macam jenis ada kenari gloster tidak berjambul atau sering disebut dengan gloster consort dan yang kedua gloster berjambul atau disebut dengan gloster corona burung jenis ini selain memiliki warna memiliki warna yang bagus juga ada yang mempunyai suara yang bagus.

Demikian tadi sedikit informasi mengenai beberapa jenis species burung Kenari yang dapat saya sampaikan semoga dapat bermanfaat bagi kita semua.


Ada banyak beragam jenis burung kenari yang kita kenal dan untuk menyambung postingan yang terdahulu tentang macam species atau jenis  kenari berikut ini akan saya sampaikan lajutan ragam species Jenis kenari yaitu:

Burung Kenari Stafford

Burung Kenari Stafford,Burung Kenari Red Factor,Burung Kenari Belgia (Belgian Fancy Canary),Burung Kenari Gloster
Burung Kenari Staffor adalah salah satu jenis kenari yang memiliki warna dasar bulu merah mawar, tapi ada juga burung kenari warna merah dan yang memiliki jambul yang bukan dari jenis Staffor yaitu antara persilangan burung kenari species Red Factor dan burung kenari species Gloster.

Burung kenari ini di kenal pertama kali  Even British National Exhibition pada tahun 1987 dan di tetapkan sebagai kenari sangkaran atau penangkaran pada tahun 1990 dan di mulai di adakan perlombaan pada tahun 1992 yang di mana di pertama kali lomba banyak di perlombakan untuk jenis Staffor yang berjambul dan seiring dengan berjalannya waktu banyak juga di perlombakan yang tidak berjambul hingga sekarang ini.

Burung Kenari Red Factor

Burung Kenari Stafford,Burung Kenari Red Factor,Burung Kenari Belgia (Belgian Fancy Canary),Burung Kenari Gloster
Burung Kenari Red Factor adalah adalah salah satu jenis burung kenari silangan yang di kembangkan oleh penangkar kenari dari Jerman yang bernama Dokter Hans Duncker yang di mana dalam pengembangan pertama kalinya sekitar pada awal 1900an Dr. Hans Duncker menyilangakan burung keari jenis Red Siskin (German Roller) Dengan burung kenari jenis Kuning (Border Canary) dan hasil dari silangan ini akan menghasilkan warna merah pada setiap bulunya.



Burung Kenari Belgia (Belgian Fancy Canary)

Burung Kenari Stafford,Burung Kenari Red Factor,Burung Kenari Belgia (Belgian Fancy Canary),Burung Kenari Gloster
Burung Kenari Belgia merupakan burung kenari yang sangat berpengaruh dalam perkembangan burung kenari sampai saat ini konon katanya buurng  belgia ini berpengaruh besar dalam perkembangan burung kenari Posisi dan Frilled, burung kenari belgia ini banyak di peliahara untuk mengembangakan bentuk tubuhnya karena burung kenari ini banyak di lombakan karena ke unikan atau kecantikan bentuk tubuhnya yang bisa seperti bulan sabit.

Burung Kenari Gloster

Burung Kenari Stafford,Burung Kenari Red Factor,Burung Kenari Belgia (Belgian Fancy Canary),Burung Kenari Gloster
Burung kenari gloster memiliki ciri tubuh sekitar 12cm dan ada dua macam jenis ada kenari gloster tidak berjambul atau sering disebut dengan gloster consort dan yang kedua gloster berjambul atau disebut dengan gloster corona burung jenis ini selain memiliki warna memiliki warna yang bagus juga ada yang mempunyai suara yang bagus.

Demikian tadi sedikit informasi mengenai beberapa jenis species burung Kenari yang dapat saya sampaikan semoga dapat bermanfaat bagi kita semua.

terkait dengan Mengenal Berbagai Jenis Burung Kenari :

{ 1 komentar... read them below or add one }

Unknown mengatakan...

Nice info..

Belajar sesuatu yang baru dan menghasilkan uang! Saya baru saja menutup perdagangan dengan 168.00 pips keuntungan dan memperoleh uang ekstra di AGEA (www.agea.com)!

Posting Komentar